Innalillahi
wa Innailaihi Roji'un Telah berpulang ke rahmatullah
![]() |
Almarhum Dedi Wahyudin di Masa Hidupnya |
KARAWANG, BINTANGNEWS.com – Telah berpulang ke rahmatullah,
sahabat kita tercinta, bernama Dedi Wahyudin, mantan ketua KNPI Kabupaten
Karawang, yang kini aktif selaku pengurus KONI Kabupaten Karawang, sekitar Jam
18, 30 WIB Selasa tanggal (27/06), di kediamannya di Kampung Janebin, Desa Purwadana, Kecamatan
Telukjambe Timur, Karawang.
Mudah-mudahan
Semua amal Ibadahnya diterima oleh Allah SWT, dan segala kesalahan serta Khilafnya,
kepada segenaf teman-teman yang telah berhubungan baik secara langsung maupun
tidak langsung di masa hidupnya, kami atasnama keluarga Almarhun, mohon di maafkan agar
senantiasa diterima oleh Allah SWT,” Amiin...(***)
Ikuti
Terus Sumber Infomasi Dunia Di Twitter @Bintangnews.Com
Tidak ada komentar: