Peringati HUT Partai PDIP ke-47, Ketua DPC Karawang, Gelar Tanam Pohon di Sungai Citarum
KARAWANG, BINTANGNEWS.com –
Peringatan HUT PDI Perjuangan ke-47, ketua DPC PDI-P Karawang, gelar acara
bakti sosial penanaman pohon di Bantaran Sungai Citarum, Karawang Jawa Barat, Singgu
(02/2/2020).
Menurut Ketua DPC PDI perjuangan
Karawang Taofik Ismail (Fipik) mengtakan," Penanaman pohon itu merupakan
bagian dari Gerakan mencintai Bumi, yang dicanangkan DPP PDIP dan dipusatkan di
Daerah Aliran Sungai (DAS), diantaranya termasuk di Singai Citarum, Karawang, Jawa
Barat.
Gerakan ini dilakukan secara serentak
oleh semua kader PDIP di seluruh tanah air, yang sehubungan dengan peringatan
HUT ke-47 PDIP. Penanaman pohon ini yang dilakukan oleh seluruh kader PDIP,
termasuk Relawan partai PDIP, yang pasti semua terlibat, untuk membuktikan
bahwa partai PDIP tetap menyintai bumi,” ucap Taofik.***
.(bin)